Close

Sektor Properti

Membedah Fundamental Saham $MAMI

PT Mas Murni Indonesia Tbk ($MAMI) merupakan perusahaan yang bergerak di bidang perdagangan, jasa, dan investasi dengan subsektor restoran, hotel dan pariwisata. $MAMI mulai melantai di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada tanggal 04 Januari 1994 dengan menawarkan saham kepada masyarakat sebanyak 15 Juta lembar saham dengan nilai nominal Rp1.000,- per saham dengan harga penawaran Rp2.700,- per saham.

Read More

Emiten Properti Penguasa Bisnis Perhotelan

Sektor properti adalah salah satu sektor yang akan diuntungkan jika pariwisata dalam negeri mengalami pertumbuhan, terutama sektor properti dengan pendapatan besar dari industri perhotelan.

Berikut adalah 5 emiten properti penguasa industri perhotelan yang telah terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI).

Read More