Close

Investing

Emiten Properti Penguasa Bisnis Perhotelan

Sektor properti adalah salah satu sektor yang akan diuntungkan jika pariwisata dalam negeri mengalami pertumbuhan, terutama sektor properti dengan pendapatan besar dari industri perhotelan.

Berikut adalah 5 emiten properti penguasa industri perhotelan yang telah terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI).

Read More

Pertumbuhan Emiten Telco Membaik

Sepanjang tahun 2018, industri telekomunikasi (telco) Indonesia mengalami penurunan growth sebesar 7,3%. Penurunan ini disebabkan oleh beberapa faktor, antara lain penurunan pengguna layanan voice dan sms (short message service) yang telah digantikan oleh layanan baru dari penyelenggara Over the Top (OTT), perang tarif antar operator di layanan data, dan juga adanya regulasi registrasi SIM card.

Read More

Tertekan Harga Jagung, Emiten Ayam Masih Layak Invest?

Saat ini, bisnis dari emiten poultry dibagi menjadi berbagai segmen seperti pakan, peternakan dan produk konsumen, Day Old Chicken (DOC) dan lain-lain. Selanjutnya, berapa besar kontribusi masing-masing segmen terhadap total penjualan emiten $CPIN, $JPFA dan $MAIN?

Read More
banana