Kontraksi ekonomi Indonesia yang mencapai -5,32% YoY menyebabkan kinerja keuangan kebanyakan emiten pada kuartal II-2020 ini kurang memuaskan. Pelemahan ekonomi secara global karena pandemi COVID-19 memang menyebabkan banyak negara berada pada jurang resesi. Tidak terkecuali bagi Indonesia, yang faktor utamanya adalah berbagai kebijakan untuk menekan penyebaran pandemi ini seperti adanya kebijakan PSBB maupun social distancing. Sehingga kondisi perekonomian saat ini cenderung mengalami krisis.
Alhasil banyak yang memprediksi kinerja emiten-emiten akan mengalami penurunan yang cukup signifikan di kuartal-II tahun ini. Berbagai faktor menjadi penyebabnya, seperti penurunan daya beli masyarakat, penutupan sementara kegiatan perusahaan hingga minimnya stimulus yang diberikan oleh pemerintah.
Meskipun begitu, ternyata beberapa emiten terutama pada sektor consumer goods berhasil membukukan kinerja yang memuaskan di kuartal-II ini dan telah kami bahas pada artikel sebelumnya.
Baca Lagi: Mencari Emiten Kebal Corona 2020
Pada artikel kali ini, kami akan membahas emiten-emiten JII yang juga berhasil membukukan kinerja memuaskan sepanjang kuartal-II tahun 2020 ini.
Lalu emiten indeks JII apa saja yang membukukan kinerja memuaskan sepanjang kuartal II-2020 ini?
Simak selengkapnya: 3 Emiten JII Kebal Corono
Eksklusif untuk member Private Investing Room Syariah (PIRS)
Selain mendapatkan riset investasi eksklusif di atas, Member Private Investing Room Syariah (PIRS) juga akan mendapatkan rekomendasi saham-saham Syariah layak investasi lengkap dengan instruksi akumulasi distribusi tiap hari, serta konsultasi portofolio investasi.
Belum menjadi member PIRS?
Daftar sekarang
Market Intelligent: Danny Ramadhan & Isna Fauziah
Editor: Novi DA