Selama sepekan kemarin, $IHSG bergerak bervariasi. Diawali dengan penguatan hingga menyentuh harga 6348 pada hari Rabu (15/01), $IHSG kemudian terkoreksi hingga menyentuh level support trend line di harga 6255 dan ditutup dengan harga 6291.
Lalu bagaimana prediksi pergerakan $IHSG minggu ini ?
Minggu ini kami prediksikan $IHSG masih akan bergerak konsolidasi di rentang harga 6370- 6218 dengan kecenderungan naik uji resist.
Kami berharap IHSG tidak turun dan tutup di bawah neckline 6218 yang berarti terkonfirmasi pola double top dan berpotensi melanjutkan penurunan menuju support gap 6139.
Ada beberapa sentimen dalam negeri yang dapat mempengaruhi pergerakan $IHSG, diantaranya yaitu Interest Rate Decision, Deposit Facility Rate Bulan Januari, dan Lending Facility Rate bulan Januari yang akan dirilis Kamis (23/01).
Selanjutnya, dari pasar global akan ada rilis data Loan Prime Rate 1Y negara China, Inflation Rate YoY bulan Desember dan Boc Interest Rate Decision negara Kanada.Rilis juga data Balance of Trade dan Inflation Rate YoY bulan Desember negara Jepang.
Ada 2 saham layak trading untuk minggu ini, bulan Januari 2020. Kami sajikan analisa lengkap dengan trading plannya, eksklusif untuk member Private Trading Room (PTR).
Link: Stock Call Edisi 19 Januari 2020
Jika anda belum jadi member Private Trading Room silahkan melakukan registrasi melalui link dibawah ini
Link registrasi : yefadvisor.com/register
Market Intelligent: Jack Darmono