Close

Monthly Archives: October 2019

Sejarah Resesi Ekonomi Dunia: Flashback Jatuhnya Lehman Brothers

Dunia pernah mengalami resesi global pada tahun 2008 yang diakibatkan oleh bangkrutnya Lehman Brothers. Lehman Brothers merupakan bank investasi terbesar ke empat di Amerika Serikat setelah Citigroup, J.P. Morgan dan Merrill Lynch. Lehman Brothers bergerak di bidang bank investasi, penjualan dan perdagangan saham dan obligasi, penelitian, manajemen investasi, saham dan perbankan swasta.

Read More

Membedah Fundamental ELTY, Layak Dihindari Investor?

Bakrieland Development Tbk (ELTY) didirikan dengan nama PT Purilestari Indah Pratama pada tanggal 12 Juni 1990 dan berlokasi di Jakarta Selatan. ELTY melantai di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada tanggal 30 Oktober 1995 dengan harga saham saat IPO Rp 625/lembar saham, dan menawarkan sebanyak 110.0 miliar saham baru kepada publik.

Read More